Label:

CARA AGAR POSTINGAN BLOG TERINDEX GOOGLE


"MELIHAT POSTINGAN LANGSUNG KE GOOGLE"

Berjalan-jalan ke web dan blog sobat-sobat blogger, akhirnya menemukan suatu info yang sangat menarik. Merupakan teknik yang sederhana untuk melihat sejauh mana postingan kita bisa langsung terindex oleh MBAH GOOGLE. Karena ini merupakan hal menarik, maka tidak ada salahnya untuk bisa dijadikan suatu referensi yang menrik juga.

Tapi sebelum menuju ke cara nya, kita harus punya syarat yang dibutuhkan. Apa itu? Syaratnya cuma satu, blog kita harus dipasang widget google search tool atau fasilitas kotak pencarian google. Untuk tampilannya silahkan lihat sidebar di sebelah kanan bawah blog ini.

Untuk membuat google search tool silahkan copas script HTML di bawah ini ke dalam widget HTML/Javascript blog. Tentu saja sebelumnya harus login dulu ke akun blog kamu.

Code script HTML google search tool
<script language="JavaScript"type="text/javascript"> function search_google(){ window.open("http://www.google.com/search?q="+document.search.query.value); } function search_images(){ window.open("http://www.google.com/images?q="+document.search.query.value); } </script><br /> <br /> <form name="search"><input name="query" value="" type="text"/><br /> <input value="Search" onclick="search_google()" type="submit"/><br /> <input value="image" onclick="search_images()" type="submit"/><br /> </form>

Setelah terpasang code diatas di widget blog, jangan lupa disimpan. Nah, sekarang melanjutkan ke langkah bagaimana cara agar postingan blog terbaru cepat terindex google. Cekidot :

1. Setelah selesai mengupdate postingan terbaru, lihat tampilan blog pastikan fasilitas google search tool sudah terpasang di blog.

2. Copy-paste alamat url atau judul postingan terbaru tadi di kotak search google, klik search.

3. Jika page google sudah menampilkan hasil pencarian postingan terbaru, klik hasil pencarian agar mengarah ke postingan terbaru blog kita. Otomatis postingan terbaru tadi sudah terindex google.

Mudahkan caranya, caranya memang agak berantakan tapi semoga mudah dimengerti dan bermanfaat. Keep Blogging.


8 komentar:

  1. Unknown mengatakan...:

    gan Tq banget yh...ane dari dulu pengen judul posting biar ke index...sekarang terwujud thc yh gan..

  1. Unknown mengatakan...:

    sling berbagi gan,,,
    thx jga sdh brkunjung di blog ane... ^_^

  1. Toraja Homeland mengatakan...:

    thanks for your share,,,,

  1. Unknown mengatakan...:

    sama2 gan...^_^

  1. Keong Holic mengatakan...:

    gan, ane tanya nih.
    ane buat search engine tapi kok kuerynya mesti = 0.
    padahal kuerynya ada di postingku ndiri

  1. Snapper White mengatakan...:

    mantep gan, kalo kaya blog ane, perlu perbaikan kagak gan??

    komen blog ane yee, biar tambah rameeeee http://separuhtulisanku.blogspot.com

  1. Unknown mengatakan...:

    langsung meluncur gan :)

  1. thanks gan,,,
    kunjungi jg ya di blog : agustinuschilalahi.blogspot.com

Posting Komentar